Program Studi Bisnis Digital adalah jurusan di perguruan tinggi yang berfokus pada pembelajaran tentang bagaimana menggunakan teknologi digital untuk menciptakan, mengelola, dan mengembangkan bisnis. Program ini menggabungkan ilmu manajemen bisnis dengan teknologi informasi untuk mempersiapkan mahasiswa menghadapi era digital yang semakin berkembang.
Lulusan Program Studi Bisnis Digital memiliki peluang karir yang sangat beragam, antara lain :
Program Studi Bisnis Digital cocok untuk kamu yang :
Kurikulum Program Studi Bisnis Digital biasanya mencakup berbagai mata kuliah yang mengkombinasikan manajemen bisnis dengan teknologi informasi. Berikut beberapa mata kuliah yang umumnya diajarkan :
—
Dr. Benny Prakarsa Yustianto, M.M.
Kaprodi Bisnis Digital STIE Krakatau
Most frequent questions and answers
STIE Krakatau menyediakan Kelas Reguler dengan jadwal kuliah Senin sampai Kamis pukul 08:00 WIB dan Kelas Karyawan dengan jadwal kuliah Jum’at sampai Sabtu pukul 08:00 WIB.
STIE Krakatau menyediakan beasiswa Yayasan, Santri/Tahfidz, KIP dan Bina Lingkungan.
Dengan kelas Hybrid, mahasiswa bisa kuliah Online dan Offline di waktu bersamaan.